BHABINKAMTIBMAS DESA CIAPUS MELAKSANAKAN SAMBANG WARGA

Polres Bogor – Menjaga Silaturahmi dan Sinergi Polisi, Aiptu Asrorih Misan sebagai Bhabinkamtibmas Desa Ciapus melaksanakan sambang warga RT 02 RW 04 Desa Ciapus, 25/06/23.

Dalam rangka mempererat silaturahmi dan kerja bakti sekaligus membahas keamanan lingkungan yang ada di wilayah Desa Ciapus.

Read More

Dalam hal ini Bhabinkamtibmas mengajak warga RT 02 RW 04 dan selaku Babinmas di wilayahnya untuk selalu bersinergi dengan warga binaannya, untuk mewujudkan sinergi yang harmonis terkait segala kejadian yang ditimbulkan oleh pelaku kriminal dalam giat tersebut agar turut serta dalam menjaga keamanan dan ketertiban, untuk terciptanya situasi yang nyaman dan harmonis.

Kegiatan ini rutin dilaksanakan selain untuk bersilaturahmi juga sebagai upaya menciptakan situasi lingkungan yang kondusif sebagai anggota Polri bersama (Bhabinkamtibmas) untuk selalu terjalin silaturahmi yang sangat harmonis.

Kapolres Bogor AKBP Dr. Iman Imanuddin S.H., S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Ciomas AKP Iwan Wahyudi, S.H., M.H. mengatakan, terus mengintruksikan kepada para Bhabinkamtibmas Polsek Ciomas untuk berperan aktif dan menjalin silaturahmi dengan baik dengan masyarakat kampung binaannya,”penyampaian Bapak Kapolsek Ciomas.

Selain melaksanakan kegiatan sambang juga memberikan beberapa pesan Kamtibmas kepada warga masyarakat agar ikut serta terlibat dalam menjaga keamanan dikampung binaan dengan demikian akan tercipta situasi yang kondusif di lingkungan,” ujarnya

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *